
Daftar isi: [Hide]
- 1Posisi yang Dibuka Lowongan KAI Properti 2025
- 1.11. Staff Bidang Konstruksi Jalan Rel dan Jembatan
- 1.22. Staff Bidang Konstruksi Gedung
- 1.33. Staff Bidang Properti
- 1.44. Staff Bidang Supply Chain Management
- 1.55. Staff Bidang Keuangan
- 1.66. Staff Bidang Human Capital
- 1.77. Staff Bidang Pengembangan Bisnis
- 1.88. Staff Bidang Safety, Health & Environment (SHE)
- 1.99. Staff Bidang Humas & Protokoler
- 1.1010. Staff Bidang Perawatan Jalan Rel dan Jembatan
- 1.1111. Staff Bidang Marketing
- 2Persyaratan Umum Lowongan KAI Properti
- 3Cara Melamar
PT KA Properti Manajemen (KAI Properti) adalah anak perusahaan dari PT Kereta Api Indonesia (Persero) yang bergerak di bidang pengelolaan dan pengembangan properti perkeretaapian. KAI Properti berfokus pada optimalisasi aset, pembangunan gedung, pengembangan kawasan, serta penyediaan layanan manajemen properti modern.
Dengan pengalaman dan dukungan dari induk usaha KAI, perusahaan ini berkomitmen menghadirkan solusi properti yang inovatif, berkelanjutan, dan berdaya guna untuk masyarakat.
PT KA Properti Manajemen (KAI Properti) membuka lowongan kerja 2025 untuk berbagai posisi strategis. Sebagai anak perusahaan dari PT Kereta Api Indonesia (Persero), KAI Properti bergerak di bidang pengelolaan, pengembangan, serta optimalisasi aset properti perkeretaapian di seluruh Indonesia.
Rekrutmen ini menjadi kesempatan emas bagi Anda yang ingin mengembangkan karir bersama salah satu perusahaan properti terkemuka di bawah naungan BUMN.
Posisi yang Dibuka Lowongan KAI Properti 2025
1. Staff Bidang Konstruksi Jalan Rel dan Jembatan
-
S1/D.IV Teknik Sipil
-
Pengalaman min. 2 tahun
-
Memiliki sertifikasi kompetensi kerja minimal level 7
-
Menguasai Ms Office, Ms Project, SAP/ETABS, Autocad
-
Berintegritas, jujur, teliti, dan bertanggung jawab
2. Staff Bidang Konstruksi Gedung
-
S1/D.IV Arsitektur/Teknik Sipil/Teknik Elektro/Teknik Mesin/Teknik Perpipaan/Manajemen Proyek Konstruksi
-
Sertifikasi SKK level 7
-
Pengalaman min. 2 tahun di konstruksi gedung
-
Menguasai software manajemen proyek & desain teknis
3. Staff Bidang Properti
-
S1/D.IV Arsitektur/Teknik Sipil/Teknik Elektro
-
Sertifikasi SKK level 7
-
Pengalaman min. 2 tahun di bidang properti
-
Menguasai Ms Project, SAP/ETABS, Autocad
4. Staff Bidang Supply Chain Management
-
S1/D.IV Teknik Sipil/Teknik Industri
-
Pengalaman min. 2 tahun di SCM
-
Paham material konstruksi, logistik proyek, RAB & RAP
-
Menguasai Ms Project & SAP
5. Staff Bidang Keuangan
-
S1/D.IV Perpajakan/Akuntansi/Manajemen Keuangan
-
Pengalaman min. 2 tahun di bidang keuangan
-
Paham akuntansi, perpajakan, SAP
-
Sertifikasi brevet/manajemen risiko lebih diutamakan
6. Staff Bidang Human Capital
-
S1/D.IV Psikologi/Manajemen SDM/Hukum
-
Pengalaman min. 2 tahun di bidang HR/HC
-
Memahami UU Ketenagakerjaan & PPh 21
-
Sertifikasi Human Capital lebih diutamakan
7. Staff Bidang Pengembangan Bisnis
-
S1/D.IV Manajemen/Teknik Industri
-
Pengalaman min. 2 tahun di bidang pengembangan properti
-
Mampu analisis ROI, NPV, BEP
-
Mahir negosiasi & analisis peluang bisnis
8. Staff Bidang Safety, Health & Environment (SHE)
-
S1/D.IV Kesehatan Masyarakat/K3
-
Sertifikasi AK3 Konstruksi
-
Pengalaman min. 2 tahun di bidang SHE
-
Mampu melakukan HIRAC & JSA
9. Staff Bidang Humas & Protokoler
-
S1/D.IV Ilmu Komunikasi/Public Relations/Manajemen
-
Pengalaman min. 2 tahun di PR & protokoler
-
Mampu mengorganisir acara resmi, publikasi, dan media relations
-
Paham strategi komunikasi digital
10. Staff Bidang Perawatan Jalan Rel dan Jembatan
-
S1/D.IV Teknik Sipil
-
Sertifikasi SKK level 7
-
Pengalaman min. 2 tahun di bidang perawatan jalan rel dan jembatan
11. Staff Bidang Marketing
-
S1 semua jurusan
-
Pengalaman min. 2 tahun di bidang marketing
-
Paham strategi pemasaran, riset pasar, & customer insight
Persyaratan Umum Lowongan KAI Properti
-
WNI, sehat jasmani & rohani
-
Tidak terlibat narkoba & tindak pidana
-
Tidak memiliki tato
-
IPK minimal 3,25
-
Program studi terakreditasi A BAN-PT
-
Sertifikasi bahasa Inggris (TOEFL/TOEIC/IELTS) menjadi nilai tambah
-
Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja KAI Properti
Cara Melamar
Bagi Anda yang berminat, silakan mendaftar secara online melalui link resmi berikut:
👉 DAFTAR Lowongan KAI Properti 2025
📅 Batas akhir pendaftaran: 30 September 2025
⚠️ Penting: Rekrutmen ini gratis, tidak dipungut biaya apapun. Hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan KAI Properti.



